JALUR MANDIRI ONLINE / REGULER

24-26 Juni 2025

 

A. Syarat Pendaftaran Jalur Mandiri Online yaitu :
    1) Ijazah/ SKL (Surat Keterangan Lulus) SD/MI/ Sederajat (asli)
    2) Surat Keterangan Hasil ASPD (asli)
    3) Surat Keterangan Rekapitulasi Nilai Rapor (asli) atau FC Nilai  Raport Matematika, IPA, Bhs Indonesia Kelas 4,5, dan 6 Semester 1.
    4) FC Akta Keluarga/ KK
    5) FC Akta KelahiranDokumen ini telah ditanda tangani secara elektronik.
    6) Pas foto terbaru ukuran 4 x 6 dengan background Merah (2 lembar/ ditaruh di kantong plastik)
    7) FC sertifikat penghargaan akademik/ non akademik min.Tingkat Kabupaten atau sertifikat tahfidz (jika ada)
    8) FC jaminan sosial/ KIP, PKH, SKTM (jika ada)
B. Mekanisme Jalur Mandiri Online :
    1) Pendaftaran dilaksanakan secara online melalui link Jogja Madrasah Digital (JMD) atau datang ke madrasah untuk didaftarkan panitia.
    2) Melengkapi dokumen yang dibutuhkan
    3) Mengikuti seleksi sesuai prosedur madrasah.
    4) Pengumuman
    5) Daftar Ulang
C. Waktu pelaksanaan :
    1. Pendaftaran 24 – 26 Juni 2025 (maksimal Pukul 15.00 WIB)
    2. Verifikasi 24 – 26 Juni 2025 (maksimal Pukul 15.00 WIB)
    3. Seleksi 24 – 26 Juni 2025 (maksimal Pukul 15.00 WIB)
    4. Pengumuman 28 Juni 2025 (Pukul 10.00 WIB) 
    5. Daftar Ulang 30 Juni 2025
   Catatan : Jadwal masih bisa berubah menyesuaikan jadwal PPDB Dispora Gunungkidul.
D. Kuota Penerimaan Calon Peserta Didik Jalur Mandiri Online yaitu 135 orang ditambah kuota JPTT dan Jalur Asrama yang belum terpenuhi.
E. Bagi calon peserta didik baru yang belum memiliki nilai hasil ASPD disarankan mengikuti ASPD Khusus yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan. (diharapkan aktif mencari informasi terkait ini)
F. Prestasi yang diakui adalah sertifikat/piagam kejuaraan dari instansi resmi, minimal tingkat kabupaten/kota dalam 3 tahun
• Tabel poin sertifikat/piagam kejuaraan :

TINGKAT JUARA
123
Kabupaten302010
Propinsi605040
Nasional908070
Internasional120110100


• Untuk kategori Beregu maka poin dikurangi 50%
• Untuk kategori Online maka poin dikurangi 50%
• Untuk prestasi Tahfidz dihitung 10 poin/ juz
G. Prosedur Penskoran, Penghitungan Skor Akhir, dan Peringkat
   1) Nilai ASPD akan dibagi 3; Nilai rapor dibagi 15, dan sertifikat/piagam dibagi 1,2
   2) Penghitungan Skor Akhir : Skor akhir ASPD + Skor Akhir Rapor + Skor Akhir Sertifikat/ Piagam
   3) Hasil akhir penskoran akan dibobot 6:3:1
   4) Peringkat skor ditentukan berdasarkan skor tertinggi.
H. Teknik pengambilan keputusan siswa yang diterima yaitu 135 skor tertinggi. Jika ada skor yang sama pada peringkat ke-135, maka diprioritaskan berdasarkan: Urutan pendaftaran lebih awal.